KOMPAS – Pendaftaran Ujian Tulis Berbasis Komputer (UTBK) dan Seleksi Bersama Masuk Perguruan Tinggi Negeri (SBMPTN) 2020 resmi dibuka Selasa 2 Juni 2020 hingga 20 Juni 2020.
Dalam pendaftaran, calon mahasiswa harus memilih memilih 2 PTN atau politeknik negeri sekaligus program studi. Artinya, peserta UTBK- SBMPTN 2020 harus memilih program studi tanpa mengetahui skor UTBK terlebih dahulu.
Untuk itu, dalam mempertimbangkan pilihan PTN maupun politeknik, LTMPT menyarankan untuk dilakukan sesuai dengan minat.
Berlokasi di Malang, Jawa Timur, Universitas Brawijaya bisa menjadi salah satu PTN yang kamu pertimbangkan di SBMPTN 2020.
Baca juga: Ikatan Dokter Anak Anjurkan Sekolah Tidak Dibuka sampai Desember 2020
Universitas yang berlokasi di kota yang kini populer dengan sejumlah destinasi wisata, sebut saja Museum Angkut, Batu Secret Zoo, hingga akses menuju wisata Gunung Bromo.
Beberapa waktu lalu, Universitas Brawijaya menjadi Perguruan Tinggi Negeri (PTN) paling favorit bagi peserta Seleksi Nasional Masuk PTN (SNMPTN) 2020. Jumlah pendaftar ke PTN ini jadi yang terbanyak, yakni berjumlah 30.932 orang.
Ketua Tim Pelaksana LTMPT Prof. Dr. Mohammad Nasih memapakan, dari puluhan PTN yang terdaftar dalam SNMPTN, ada 20 PTN dengan pendaftar terbanyak di SNMPTN dan menjadi terfavorit.
"Ada 20 PTN dengan pendaftar terbanyak, yakni Universitas Brawijaya dengan 30.932 pendaftar di urutan pertama," kata Prof. Nasih dalam konferensi daring SNMPTN, Rabu (8/4/2020) lalu.
Baca juga: Link dan Cara Pendaftaran UTBK-SBMPTN 2020
Berikut daftar lengkap daya tampung 49 prodi Saintek dan 28 prodi Soshum Universitas Brawijaya di SBMPTN 2020 dan jumlah peminat di SBMPTN 2019, melansir data LTMPT hingga Rabu (3/6/2020):
1. Agroekoteknologi
2. Peternakan
3. Agribisnis
4. Teknologi Industri Pertanian
Baca juga: Link dan Cara Pendaftaran KIP Kuliah Jalur SBMPTN 2020
5. Kedokteran
6. Teknik Informatika
7. Pendidikan Dokter Hewan
Baca juga: 20 Jurusan UI Paling Diminati di SBMPTN dan Daya Tampung 2020
8. Teknik Mesin
9. Teknik Elektro
10. Kimia
11. Matematika
12. Sistem Informasi
13. Statistika
14. Ilmu Keperawatan
15. Teknik Industri
Baca juga: 20 Jurusan IPB Paling Diminati di SBMPTN dan Daya Tampung 2020
16. Manajemen Sumberdaya Perairan
17. Budidaya Perairan
18. Teknik Sipil
19. Arsitektur
20. Teknik Pengairan
21. Ilmu dan Teknologi Pangan
22. Biologi
23. Fisika
24. Pemanfaatan Sumberdaya Perikanan
25. Teknologi Hasil Perikanan
26. Agrobisnis Perikanan
27. Teknik Pertanian
28. Perencanaan Wilayah & Kota
29. Ilmu Gizi
30. Pendidikan Dokter Gigi
31. Kebidanan
32. Farmasi
33. Teknik Komputer
34. Teknik Kimia
35. Instrumentasi
36. Teknik Geofisika
37. Ilmu Kelautan
38. Bioteknologi
39. Teknologi Bioproses
40. Teknik Lingkungan
41. Pendidikan Teknologi Informasi
42. Teknologi Informasi
43. Agroekoteknologi (PSDKU Kediri)
44. Agribisnis (PSDKU Kediri)
45. Peternakan (PSDKU Kediri)
46. Akuakultur (PSDKU Kediri)
47. Sosial Ekonomi Perikanan (PSDKU Kediri)
48. Kehutanan
49. Ilmu Aktuaria
1. Ilmu Hukum
2. Administrasi Bisnis
3. Administrasi Publik
4. Akuntansi
5. Manajemen
6. Ilmu Komunikasi
7. Psikologi
8. Ekonomi, Keuangan dan Perbankan
9. Perpajakan
10. Ilmu Politik
11. Ekonomi Pembangunan
12. Sosiologi
13. Hubungan Internasional
14. Sastra Inggris
15. Sastra Jepang
16. Bahasa dan Sastra Perancis
17. Ilmu Pertahanan
18. Ekonomi Islam
19. Ilmu Perpustakaan
20. Pariwisata
21. Pendidikan Bahasa Inggris
22. Pendidikan Bahasa Jepang
23. Pendidikan Bahasa & Sastra Indonesia
24. Administrasi Pendidikan
25. Seni Rupa Murni
26. Sastra Cina
27. Antropologi
28. Kewirausahaan