JAKARTA, KOMPAS.com - Menjelang pengumuman hasil Seleksi Nasional Masuk Perguruan Tinggi Negeri (SNMPTN) 2021, berita mengenai hasil SNMPTN banyak diikuti pembaca.
Beberapa berita soal pengumuman SNMPTN 2021 menjadi berita yang paling banyak dibaca di laman Tren sepanjang Minggu (21/3/2021) hingga Senin (22/3/2021) pagi.
Berita lainnya yang banyak dibaca seputar dokumen yang harus disiapkan jika Anda ingin mendaftar seleksi CPNS 2021 yang akan segera dibuka.
Berita apa saja yang populer sejak kemarin? Berikut sejumlah berita populer Tren:
Banyak yang menantikan hasil pengumuman ini. Pengecekan bisa dilakukan melalui laman LTMPT dan laman mirror sejumlah PTN.
Apa saja yang harus disiapkan saat mengecek pengumuman SNMPTN 2021? Simak selengkapnya dalam berita ini:
Hasil SNMPTN 2021 Diumumkan Besok, Berikut Link dan Cara Mengeceknya
Cek Pengumuman SNMPTN 2021 Besok di pengumuman-snmptn.ltmpt.ac.id dan Laman Mirror
Besok Pengumuman SNMPTN, Ini yang Harus Dilakukan Peserta jika Lolos