KOMPAS.com - Ujian Tertulis Berbasis Komputer Seleksi Nasional Berdasarkan Tes (UTBK SNBT) akan segera dilaksanakan mulai 30 April 2024 mendatang.
Pelaksanaan UTBK SNBT digelar di 74 pusat lokasi tes dan sub lokasi tes yang sudah disesiakan pihak panitia Seleksi Nasional Penerimaan Mahasiswa Baru (SNPMB) 2024.
Sebelum datang ke pusat lokasi dan sub lokasi, calon mahasiswa harus memperhatikan ketentuan pakaian di UTBK SNBT 2024.
Berikut tata tertib berpakaian saat datang ke lokasi UTBK SNBT 2024 yang dikutip dari akun Instagram resmi SNPMB BPPP:
Baca juga: Simak 5 Tips Anti Gagal UTBK SNBT 2024 dari Unair
1. Peserta dilarang menggunakan kaos atau t-shirt.
2. Peserta harus menggunakan sepatu.
Selain aturan berpakaian, ada beberapa hal juga yang tidak boleh dilakukan selama pelaksanaan UTBK:
Baca juga: Skor UTBK SNBT 2024 Bisa untuk 4 Hal, Salah Satunya Beasiswa Penuh
Saat datang ke tempat tes, panitia SNPMB juga tidak memperkenankan siswa untuk membawa beberapa barang selain kartu tanda peserta dan foto kopi ijazah. Berikut beberapa barang yang tidak boleh di bawa saat pelaksanaan UTBK SNBT 2024:
1. Daftar logaritma