Jadwal dan Cara Registrasi Mahasiswa Universitas Brawijaya dari Jalur SBMPTN

Kompas.com - 04/07/2018, 07:00 WIB
Laman untuk melakukan registrasi bagi calon mahasiswa Universitas Brawijaya yang lolos SBMPTN. www.admisi.ub.ac.idLaman untuk melakukan registrasi bagi calon mahasiswa Universitas Brawijaya yang lolos SBMPTN.

c. Kemudian, cetak surat pernyataan dan surat keterangan berikut:

  • Surat Pernyataan Kebenaran Pengisian Data
  • Surat Keterangan Penghasilan Penanggung Biaya Pendidikan

d. Unggah berkas di atas setelah ditandatangani di atas materai sebagai tanda Anda telah melakukan pemberkasan online.

4. Khusus bagi Calon Mahasiswa yang lulus SBMPTN pada program studi di Fakultas Kedokteran, Fakultas Kedokteran Gigi, dan Fakultas Kedokteran Hewan wajib melakukan tes kesehatan dan psikotes pada 4–5 Juli 2018, pembagian jadwal lihat pada laman https://selma.ub.ac.id

5. Setelah calon mahasiswa menyelesaikan proses pada poin 1 hingga 4, proses selanjutnya:

a. Melihat pengumuman penetapan UKT Proporsional dengan login ke laman https://admisi.ub.ac.id pada 24 Juli 2018 dan melihat informasi UKT di dashboard.

b. Membayar biaya UKT yang telah ditetapkan dengan tata cara yang akan diumumkan kemudian pada laman https://selma.ub.ac.id.

c. Melakukan konfirmasi pembayaran dengan login dan melengkapi detil konfirmasi pada laman https://admisi.ub.ac.id.

d. Menunggu proses sinkronisasi data untuk mendapatkan NIM di laman https://admisi.ub.ac.id.

e. Login ke https://siam.ub.ac.id dengan menggunakan NIM yang baru didapatkan dan kata sandi yang sama dengan yang digunakan untuk login pada laman Admisi.

6. Lain-lain:

Page:
Baca tentang
Close Ads X