Di Bidang Soshum, 5 Jurusan Ini Paling Diminati

Kompas.com - 04/06/2019, 09:00 WIB
Ilustrasi ThinkstockphotosIlustrasi

Ada beberapa program studi bisa ditempuh, contoh; hukum pidana, hukum perdata, hukum internasional, dan hukum ekonomi.

Selain menjadi pengacara dan notaris, kesempatan berkarier jurusan ini dapat menjadi konsultan hukum, jaksa, hakim, jurnalis, atau bekerja di Kementerian Hukum dan HAM.

5. Hubungan internasional

Jurusan ini juga menjadi salah satu jurusan dari ilmu sosial berjibun peminatnya. Bidang ini mempelajari tentang cara berkomunikasi dan berdiplomasi dengan orang lain, terutama orang asing.

Maka dari itu, diperlukan pengetahuan tentang bahasa, etika, kebiasaan, dan budaya dari berbagai negara di dunia sehingga diplomasi bisa berjalan dengan baik.

Berbagai perguruan tinggi negeri dan swasta pun berlomba-lomba membuka jurusan ini dengan jaminan kualitas akreditas berstandar nasional.

Alumnus lulusan jurusan ini berpeluang besar berkarier sebagai diplomat, negosiator, penerjemah, atau bekerja di Kementerian Luar Negeri.

Page:
Close Ads X