Berdasar Surat Edaran Tim Pelaksana LTMPT Nomor: 07/SE/LTMPT/2020 tentang pengisian data nomor pendaftaran KIP Kuliah dan pendaftaran SNMPTN bagi pendaftar KIP Kuliah yang dilansir dari laman resmi LTMPT, berikut disampaikan beberapa poin penting.
Surat edaran yang ditandatangani langsung oleh Ketua Tim Pelaksana LTMPT Mohammad Nasih pada 28 Februari 2020 tersebut ditujukan kepada Kepala Sekolah dan Siswa SMA/MA/SMK di seluruh Indonesia.
Dalam surat edaran itu ada 4 poin mengenai pengisian data nomor pendaftaran KIP Kuliah dan pendaftaran SNMPTN 2020.
Baca juga: 4 Info Terbaru Pendaftaran KIP Kuliah dan SNMPTN 2020
Sehubungan dengan pengisian data nomor pendaftaran KIP Kuliah dan pendaftaran SNMPTN bagi pendaftar KIP Kuliah, maka disampaikan 4 poin berikut:
1. Pengisian data nomor pendaftaran KIP Kuliah di portal LTMPT melalui laman https://portal.ltmpt.ac.id diwajibkan bagi:
2. Pengisian Data Nomor Pendaftaran KIP Kuliah di portal LTMPT dapat dilakukan dengan cara:
3. Pendaftaran SNMPTN 2020 bagi siswa yang telah memiliki Nomor Pendaftaran KIP Kuliah dan sudah melakukan Pengisian Data Nomor Pendaftaran KIP Kuliah seperti dijelaskan dalam nomor 1 dan 2 di atas, diatur sebagai berikut.
Baca juga: Daftar KIP Kuliah Tapi Tidak Layak? Ini Sanksinya...
4. Siswa yang memiliki Nomor Pendaftaran KIP Kuliah tidak dipungut biaya untuk Pendaftaran UTBK-SBMPTN 2020.