Jadwal dan Daftar Ulang Mahasiswa yang Lolos SNMPTN 2021 di Unpad

Kompas.com - 23/03/2021, 13:15 WIB
Logo Unpad Dok. UnpadLogo Unpad

Adapun yang harus diunggah secara daring oleh calon mahasiswa pada daftar ulang SNMPTN 2021 adalah sebagai berikut:

1. Kartu Peserta SNMPTN (asli);

2. KTP/Kartu Siswa (asli);

3. Kartu Keluarga (asli);

4. Akte Kelahiran (asli);

5. Ijazah Asli atau Surat Keterangan Lulus SMA/MA/SMK/setara;

6. Rapor Asli SMA/MA/SMK/setara (Halaman depan yang tertera nama calon mahasiswa serta halaman penilaian semester 1 s.d. 5 atau semester 1 s.d. 7 bagi SMK dengan masa belajar empat tahun);

7. Kartu Indonesia Pintar (KIP-Kuliah) yang asli, bagi calon mahasiswa yang memiliki dan telah mendaftar;

8. Surat Keterangan Sehat dari Dokter Pemerintah;

Baca juga: 2.069 Calon Mahasiswa UGM Jalur SNMPTN 2021, Daftar Ulang hingga Tanggal Ini

9. Surat Keterangan Bebas Buta Warna bagi calon mahasiswa:

Page:
Close Ads X