Peserta UTBK-SBMPTN 2021, Ini 4 Tips Persiapan dari LTMPT

Kompas.com - 07/04/2021, 20:20 WIB
Peserta mengikuti ujian tulis berbasis komputer (UTBK) di SMA Negeri 3 Jakarta Selatan, Setiabudi, Selasa (7/7/2020). UNJ sebagai salah satu Pusat UTBK Perguruan Tinggi Negeri (PTN) menyelenggarakan ujian dalam dua tahap yakni pada tanggal 5-12 Juli 2020 dan 20-27 Juli 2020 dengan jumlah total peserta sebanyak 42.463 orang dengan protokol kesehatan pencegahan penularan Covid-19. KOMPAS.com/GARRY LOTULUNGPeserta mengikuti ujian tulis berbasis komputer (UTBK) di SMA Negeri 3 Jakarta Selatan, Setiabudi, Selasa (7/7/2020). UNJ sebagai salah satu Pusat UTBK Perguruan Tinggi Negeri (PTN) menyelenggarakan ujian dalam dua tahap yakni pada tanggal 5-12 Juli 2020 dan 20-27 Juli 2020 dengan jumlah total peserta sebanyak 42.463 orang dengan protokol kesehatan pencegahan penularan Covid-19.
|
Editor Dian Ihsan

3. Jika melihat lokasi gedung yang akan digunakan secara langsung pada H-1, tetap patuhi protokol kesehatan pencegahan Covid-19, yaitu menggunakan masker dan menjaga jarak!

4. Buat perkiraan waktu tempuh dari rumah atau penginapan/lokasi asal ke lokasi ujian.

"Pastikan calon mahasiswa mempersiapkan diri dengan matang dan tetap jaga protokol kesehatan ya," kata LTMPT.

Jadwal UTBK-SBMPTN 2021

1. Pelaksanaan UTBK Gelombang I pada 12 - 18 April 2021.

2. Pelaksanaan UTBK Gelombang II pada 26 April - 2 Mei 2021.

Baca juga: Semua Bagian Ikan Bisa Dimanfaatkan, Ini Penjelasan Dosen UGM

3. Pengumuman Hasil SBMPTN pada 14 Juni 2021.

Page:
Close Ads X