5. SLTA diurutkan berdasarkan rerata nilai TPS dari tertinggi hingga terendah.
6. Diambil 1.000 SLTA dengan rerata nilai TPS tertinggi.
Baca juga: Intip Daya Tampung SMA-SMA Negeri di Kota Yogyakarta pada PPDB 2021
Sedangkan jumlah SLTA berdasarkan jenis SLTA itu dari 1.000 sekolah dirinci menjadi:
Berikut ini daftar SMA terbaik versi LTMPT atau Top 10 SMA:
1. SMAN Unggulan MH Thamrin DKI Jakarta
2. SMAS Unggul Del Sumatera Utara
3. SMAN 8 Jakarta
4. SMAN 5 Surabaya
5. SMAS 1 Kristen BPK Penabur DKI Jakarta
6. SMAS BPK 1 Penabur Bandung
7. SMAS Dian Harapan DKI Jakarta
8. SMAN 1 Yogyakarta
Baca juga: Lulusan 2020? Ini Jadwal ASPD DIY untuk Ikut PPDB 2021 SMA/SMK
9. SMA Katolik St Louis 1 Jawa Timur
10. SMAN Banua Kalimantan Selatan