"SMA yang ikut dalam pengukuran ini adalah yang jumlah siswanya mengikuti UTBK 2020 minimal 20 orang. Jumlah SMA yang memenuhi kriteria sebanyak 6.156 sekolah," tulis LTMPT.
Baca juga: 10 SMA Terbaik di Jakarta Berdasar Rerata Nilai UTBK 2020
LTMPT kemudian mengambil seribu SMA dengan nilai rata-rata TPS paling tinggi. Jumlah peserta UTBK 2020 mencapai 662.404 orang. Rata-rata nilai TPS tertinggi peserta adalah 681,885, sedangkan paling rendah adalah 353,725. Untuk Jawa Tengah, berikut 10 top SMA Unggulan:
1. SMAN 1 Tengaran, Semarang
2. SMAN 1 Comal, Pemalang
3. SMAN 1 Simo, Boyolali
4. SMAN 1 Bobotsari, Purbalingga
5. SMAN Karangpandan, Karanganyar
6. SMAN 1 Kutowinangun, Kebumen
7. SMAN 1 Jogonalan, Klaten
8. SMAN 1 Maos, Cilacap
9. SMAN 1 Demak, Demak
10. SMAN 1 Cepu, Blora
Baca juga: Lima Cara Mengasah Jiwa Inovatif dan Jadi Lebih Kreatif