Terdiri dari Ilmu Keolahragaan, Pendidikan Jasmani, Pendidikan Jasmani Sekolah Dasar, dan Pendidikan Kepelatihan Olahraga.
Terdapat 10 (sepuluh) kelompok portofolio untuk bidang Seni dan Olahraga, yaitu:
1. Portofolio Seni Rupa, Desain dan Kriya
Untuk peserta yang memilih program studi Seni Rupa, Seni Murni, Pendidikan Seni
Rupa, Kriya, Kriya Seni, Pendidikan Kriya, Desain Interior, Desain Komunikasi Visual, atau Desain Produk/Desain Produk Industri.
Baca juga: Siswa SMA-SMK, Kuasai 5 Materi yang Sering Keluar di UTBK SBMPTN
2. Portofolio Tari
Untuk peserta yang memilih program studi Tari atau Pendidikan Tari.
3. Portofolio Musik
Untuk peserta yang memilih program studi Musik, atau Pendidikan Musik.
4. Portofolio Seni Karawitan
Untuk peserta yang memilih program studi Seni Karawitan atau Pendidikan Seni Karawitan.