Setiap siswa diperbolehkan memilih dua program studi pada satu PTN atau masing-masing satu prodi pada dua PTN (Merdeka Bertanggung jawab).
Artinya, siswa sendiri yang bertanggung jawab dalam memilih jurusan dan PTN yang dipilih.
Untuk itu, siswa harus benar-benar memilih jurusan dan PTN dengan tepat agar tidak menyesal di kemudian hari.
Baca juga: Cara Registrasi Akun SNPMB buat Siswa dan Syarat Dokumen SNBP 2023
Sebab, salah jurusan saat kuliah bisa membuat mahasiswa terhambat lulus kuliahnya.
Sementara, selain cara memilih jurusan dan prodi yang berbeda, siswa harus tahu jadwal SNBP dan SNBT 2023. Berikut rinciannya.
SNMPTN atau SNBP 2023
Kuota Sekolah
Pembuatan Akun SNPMB
PDSS dan SNBP
SBMPTN atau SNBT 2023
Baca juga: Siswa, Yuk Kenali Potensi Diri dengan Konsep Minat dan Bakat
Itulah beda cara memilih jurusan atau prodi antara SNBP dan SNBT 2023. Siswa harus hati-hati dalam memilih jurusan agar tidak menyesal dikemudian hari.