74 Pusat UTBK 2023 Lengkap dengan Alamat, Calon Mahasiswa Cek

Kompas.com - 15/01/2023, 09:45 WIB
74 Pusat UTBK akan menjadi lokasi ujian untuk Seleksi Nasional Berdasarkan Tes (SNBT) 2023 Tangkapan layar SNPMB74 Pusat UTBK akan menjadi lokasi ujian untuk Seleksi Nasional Berdasarkan Tes (SNBT) 2023

60. Universitas Hassanuddin

Biro Administrasi Akademik Gedung Rektorat Lantai 7 UNHAS Jl. Perintis Kemerdekaan KM.10 Makassar

61. Universitas Negeri Makassar

ICT Center, Menara Pinisi UNM, Sayap B Lt.2 Jl. AP Pettarani Makassar

62. Universitas Sam Ratulangi

Gedung Biro Akademik dan Kemahasiswaan UNSRAT Lt.1 Jl. Kampus Bahu, Manado

63. Universitas Negeri Manado

Pusat Komputer UNIMA

64. Universitas Tadulako

Jl. Soekarno Hatta Km 9 Palu Sulawesi Tengah

Close Ads X