Di era serba digital seperti saat ini, lulusan yang punya keahlian memproduksi konten, iklan, dan semacamnya pada berbagai platform media banyak dicari.
Hampir setiap perusahaan memerlukan produksi konten digital. Misalnya, untuk diunggah di media sosial perusahaan tersebut.
Digital Marketing dan Public Relations
Lulusan dari jurusan Digital Marketing dan Public Relations ini punya peran penting dalam memberikan kesan positif bagi perusahaan dan mempengaruhi opini publik.
Jurusan ini mempelajari bagaimana penyampaian informasi secara efektif melalui media, jurnalistik, hubungan masyarakat, periklanan dan sejenisnya. Cakupan yang luas membuat lulusan jurusan ini dapat bekerja diberbagai bidang perusahaan.
Demikian beberapa jurusan kuliah dengan prospek kerja terbaik tahun 2023 dan terus mengalami pertumbuhan permintaan dari industri dalam beberapa tahun ke depan.