3. Masukkan tanggal lahir peserta.
4. Klik lihat hasil.
5. Bagi peserta yang diterima akan ditampilkan informasi sebagai berikut: nomor peserta, nama peserta, tanggal lahir peserta, nama PTN diterima, dan nama program studi diterima.
6. Bagi peserta yang diterima akan muncul informasi peserta dengan nama tersebut dengan nomor peserta tersebut dinyatakan tidak diterima pada UTBK SNBT 2023.
Baca juga: Sistem Baru UTBK SNBT 2023: Persaingan di Klaster Soshum Makin Ketat
Demikian jadwal pengumuman UTBK SNBT 2023 yang akan dilaksanakan 20 Juni 2023 mendatang. Calon mahasiswa juga perlu memperhatikan cara mengecek hasil UTBK SNBT 2023.