UTBK 2023 Gelombang 2: Pelajari 7 Subtes SNBT, Jumlah Soal dan Durasi

Kompas.com - 16/05/2023, 14:00 WIB

3. Pengetahuan dan Pemahaman Umum

Subtes pengetahuan dan pemahaman memiliki 15 soal yang harus dikerjakan selama 20 menit.

Di dalam subtes ini, berdasarkan contoh soal oleh SNPMB peserta akan mengerjakan soal bermuatan ide pokok makna, hubungan antar paragraf, bentuk kata, kesesuaian wacana,

4. Kemampuan Memahami Bacaan dan Menulis

Dalam proses membaca, seorang pembaca tidak hanya berhadapan dengan teks, tetapi juga ia harus mampu menemukan konteks yang melingkungi teks sehingga pemahaman atas bacaan menjadi utuh.

Bidang teks dalam soal UTBK SNBT gelombang 2 nanti mencakupi bidang ilmu pengetahuan alam, yang mencakupi sains dan teknologi, dan bidang ilmu pengetahuan sosial dan humaniora.

Berdasarkan isi informasi dan kandungan pengetahuan di dalamnya, soal UTBK Gelombang 2 akan berorientasi pada teks umum, teks sastra, teks saintek, dan teks sosial humaniora.

Teks umum berupa bacaan bergenre inspiratif dan informasi umum, teks sastra berupa teks bergenre novel, sedangkan teks saintek dan sosial humaniora berupa teks bergenre eksplanatif, ulasan, dan argumentatif.

Baca juga: 14 Beasiswa S2 dan S3 ke Luar Negeri Tanpa Batas Usia

B. Subtes Literasi

1. Penalaran Matematika

Subtes penalaran matematika sering menjadi tantangan banyak siswa. Materi yang diujikan juga cukup luas. Beberapa materi yang harus persiapkan misalnya bilangan, Aljabar, Fungsi, aritmatika sosial, Geometri dan pengukuran, Garis dan sudut, dan lainnya.

Halaman Berikutnya
Page:
Close Ads X