Sementara UKT Pendidikan Unggul Bersubsidi berupa subsidi sebesar 100 persen, 75 persen, 50 persen, atau 25 persen dari besaran nominal UKT Pendidikan Unggul.
UKT kelompok 1 dan 2 akan diberikan subsidi 100 persen atau tidak dikenakan biaya.
Berikut rincian UKT di UGM untuk seluruh jalur masuk 2023, termasuk UTBK SNBT di Akuntansi Sektor Publik, Manajemen dan Penilaian Properti, Pengelolaan Arsip dan Rekaman Informasi, Bisnis Perjalanan Wisata, Bahasa Inggris, Pembangunan Ekonomi Kewilayahan, Perbankan:
- UKT Pendidikan Unggul: Rp 11.400.000
- UKT Pendidikan Unggul Bersubsidi 25 persen: Rp 8.550.000
- UKT Pendidikan Unggul Bersubsidi 50 persen: Rp 5.700.000
- UKT Pendidikan Unggul Bersubsidi 75 persen: Rp 2.850.000
- UKT Pendidikan Unggul Bersubsidi 100 persen: Rp 0
Manajemen Informasi Kesehatan, Teknologi Rekayasa Mesin, Teknologi Rekayasa Perangkat Lunak, Teknologi Rekayasa Elektro, Teknologi Rekayasa Instrumentasi dan Kontrol, Teknologi Survei dan Pemetaan Dasar, Sistem Informasi Geografis:
- UKT Pendidikan Unggul: Rp 13.300.000
- UKT Pendidikan Unggul Bersubsidi 25 persen: Rp 9.975.000
- UKT Pendidikan Unggul Bersubsidi 50 persen: Rp 6.650.000
- UKT Pendidikan Unggul Bersubsidi 75 persen: Rp 3.325.000
- UKT Pendidikan Unggul Bersubsidi 100 persen: Rp 0
Bahasa dan Kebudayaan Korea, Bahasa dan Sastra Indonesia, Pariwisata, Bahasa, Sastra, dan Budaya Jawa, Bahasa dan Kebudayaan Jepang, Bahasa dan Sastra Prancis, Sastra Arab:
- UKT Pendidikan Unggul: Rp 7.600.000
- UKT Pendidikan Unggul Bersubsidi 25 persen: Rp 5.700.000
- UKT Pendidikan Unggul Bersubsidi 50 persen: Rp 3.800.000
- UKT Pendidikan Unggul Bersubsidi 75 persen: Rp 1.900.000
- UKT Pendidikan Unggul Bersubsidi 100 persen: Rp 0
Filsafat:
- UKT Pendidikan Unggul: Rp 8.300.000
- UKT Pendidikan Unggul Bersubsidi 25 persen: Rp 6.225.000
- UKT Pendidikan Unggul Bersubsidi 50 persen: Rp 4.150.000
- UKT Pendidikan Unggul Bersubsidi 75 persen: Rp 2.075.000
- UKT Pendidikan Unggul Bersubsidi 100 persen: Rp 0
Sastra Inggris, Pembangunan Sosial dan Kesejahteraan, Ilmu Hubungan Internasional, Sosiologi, Sejarah:
- UKT Pendidikan Unggul: Rp 8.800.000
- UKT Pendidikan Unggul Bersubsidi 25 persen: Rp 6.600.000
- UKT Pendidikan Unggul Bersubsidi 50 persen: Rp 4.400.000
- UKT Pendidikan Unggul Bersubsidi 75 persen: Rp 2.200.000
- UKT Pendidikan Unggul Bersubsidi 100 persen: Rp 0
Antropologi Budaya, Arkeologi, Ilmu Ekonomi, Ilmu Komunikasi, Manajemen dan Kebijakan Publik, Akuntansi, Hukum, Manajemen, Politik dan Pemerintahan:
- UKT Pendidikan Unggul: Rp 9.200.000
- UKT Pendidikan Unggul Bersubsidi 25 persen: Rp 6.900.000
- UKT Pendidikan Unggul Bersubsidi 50 persen: Rp 4.600.000
- UKT Pendidikan Unggul Bersubsidi 75 persen: Rp 2.300.000
- UKT Pendidikan Unggul Bersubsidi 100 persen: Rp 0
Psikologi
- UKT Pendidikan Unggul: Rp 11.000.000
- UKT Pendidikan Unggul Bersubsidi 25 persen: Rp 8.250.000
- UKT Pendidikan Unggul Bersubsidi 50 persen: Rp 5.500.000
- UKT Pendidikan Unggul Bersubsidi 75 persen: Rp 2.750.000
- UKT Pendidikan Unggul Bersubsidi 100 persen: Rp 0
Agronomi, Akuakultur, Ekonomi Pertanian dan Agribisnis, Geografi Lingkungan, Ilmu Tanah, Kartografi dan Penginderaan Jauh, Manajemen Sumberdaya Akuatik, Mikrobiologi Pertanian, Pembangunan Wilayah, Penyuluhan dan Komunikasi Pertanian, Proteksi Tanaman, Teknologi Hasil Perikanan, Elektronika dan Instrumentasi, Fisika, Geofisika, Ilmu Aktuaria, Ilmu Komputer, Kimia, Matematika, Statistika: