7 PTN Ini Buka Jalur Mandiri Pakai Nilai UTBK 2023

Kompas.com - 23/06/2023, 16:57 WIB
Ilustrasi mahasiswa, 7 PTN yang buka jalur mandiri menggunakan nilai UTBK Dok: ShutterstockIlustrasi mahasiswa, 7 PTN yang buka jalur mandiri menggunakan nilai UTBK
|

6. UIN Sunan Kalijaga Yogyakarta

UIN Sunan Kalijaga Yogyakarta membuka jalur Mandiri Portofolio dengan nilai UTBK 2023. Pendaftaran jalur mandiri portofolio UIN Sunan Kalijaga Yogyakarta masih dibuka hingga 4 Juli 2023.

Calon mahasiswa yang mendaftar jalur mandiri portofolio UTBK harus membayar biaya pendaftaran sebesar Rp 250.000. Informasi lebih lengkap dapat dilihat melalui laman https://admisi.uin-suka.ac.id/.

7. UIN Ar-Raniry Banda Aceh

UIN Ar-Raniry Banda Aceh juga membuka pendaftaran jalur Mandiri Portofolio dengan nilai UTBK 2023. Pendaftaran jalur mandiri portofolio UIN Ar-Raniry Banda Aceh dibuka pada 28 Juni 2023 dan akan berakhir pada 9 Juli 2023.

Pendaftar jalur mandiri portofolio UTBK akan dikenakan biaya seleksi sebesar Rp 250.000. Untuk informasi lebih lanjut mengenai jalur mandiri portofolio UTBK UIN Ar-Raniry Banda Aceh dapat dilihat pada laman https://pendaftaran.ar-raniry.ac.id/.

Baca juga: ITS Buka 2 Prodi Baru di Jalur Mandiri 2023, Ada yang Pertama di Indonesia

Itulah 7 PTN yang membuka pendaftaran jalur mandiri menggunakan nilai UTBK. Seluruh informasi tersebut dapat menjadi referensi bagi calon mahasiswa yang akan mendaftar pada jalur mandiri PTN.

Page:
Close Ads X