4 PTS Buka Jalur Nilai UTBK 2021, 2022, dan 2023

Kompas.com - 26/06/2023, 13:59 WIB
Ilustrasi mahasiswa, PTS yang membuka jalur nilai UTBK 2021, 2022,2023 SHUTTERSTOCKIlustrasi mahasiswa, PTS yang membuka jalur nilai UTBK 2021, 2022,2023

Jadwal seleksi:

Saat ini pendaftaran sudah dibuka. Berdasarkan informasi di laman Itenas, pengumuman hasil UTBK Periode I yakni 7 November 2023.

Situs resmi Itenas, yakni https://www.itenas.ac.id.

2. Universitas Muhammadiyah Yogyakarta

Penerimaan Jalur UTBK SNBT ditujukan bagi siswa siswi SMA/SMK/MA atau sederajat yang telah mengikuti UTBK SNBT.

Jalur ini diperuntukkan bagi peserta UTBK tahun 2021, 2022 dan 2023.

Baca juga: 13 PTN Buka Jalur Mandiri 2023 dengan Nilai UTBK, Catat Jadwalnya

Persyaratan umum:

  • Peserta UTBK SNBT PTN Tahun 2021, 2022 dan 2023
  • Dalam satu formulir pendaftaran calon mahasiswa berhak memilih dua program studi khusus
  • Program studi S1 keperawatan tinggi badan minimal 155 cm untuk putra dan 150 cm untuk Putri
  • Program studi S1 teknik sipil, S1 teknik mesin S1 Teknik Elektro S1 Agroteknologi dan D3 teknologi elektromedis hanya menerima siswa SMA dari jurusan IPA atau dari SMK jurusan eksakta

Jadwal pendaftaran dibuka sampai 15 Juli 2023.

Peserta bisa cek secara rinci pada laman https://www.umy.ac.id.

3. Universitas Muhammadiyah Purwokerto

Halaman Berikutnya
Page:
Close Ads X