1. Pendaftaran dan upload dokumen: 6 Mei – 13 Juli 2024
2. Cetak kartu tes: 15 – 16 Juli 2024
3. Pelaksanaan Ujian CBT: 17 – 19 Juli 2024
4. Pengumuman Hasil Seleksi dan UKT: 26 Juli 2024
5. Pembayaran UKT: 26 – 31 Juli 2024
6. Tes Kesehatan: Diberitahukan kemudian
Foto KTM: akan diberitahukan kemudian
Baca juga: UIN Syarif Hidayatullah Jakarta Buka Seleksi Jalur Mandiri, Ini Syaratnya
Jadwal jalur nilai UTBK dan nilai UM PTKIN 2024
1. Pendaftaran: 18 Juni—19 Juli 2024
2. Pengumuman: Diberitahukan kemudian
Informasi lengkap mengenai Seleksi Jalur Mandiri bisa dibaca lewat laman https://jalurmandiri.walisongo.ac.id/
Humas UIN Walisongo Semarang Astri Amanati mengatakan, untuk informasi lanjut mengenai jalur nilai bisa kamu baca di laman https://jalurnilai.walisongo.ac.id.
"Sebaiknya tidak mendaftar saat akhir tenggat waktu, agar kelengkapan dokumen yang diunggah lengkap dan sesuai," ungkap Astri Amanati, Humas UIN Walisongo Semarang seperti dikutip dari laman UIN Walisongo.
Baca juga: UIN Jakarta Naikkan UKT, Menag: Tak Boleh Beratkan Mahasiswa
Demikian informasi mengenai dua jalur terakhir yang masih dibuka UIN Walisongo Semarang. Calon mahasiswa yang mau kuliah di UIN Walisongo Semarang masih bisa memanfaatkan kesempatan ini.