5. Satu orang siswa meraih juara satu pada olimpiade tingkat Nasional pada 2020.
6. Dua orang siswa meraih juara dua pada Kompetisi Sains Nasional Tingkat Provinsi (KSN-P) pada 2020, di tingkat Provinsi.
7. Dua orang siswa meraih juara satu, tiga siswa juara tiga, satu siswa meraih perunggu, dan satu siswa meraih perak pada Kompetisi Sains Madrasah Online (KSMO) 2020, di tingkat Provinsi.
8. Dua siswa meraih medali perak pada lomba News Sosiology Olympiad (NSO) 2020 di tingkat nasional.
9. Tiga siswa meraih medali perunggu, satu siswa meraih medali perak, dan satu meraih emas pada lomba Kejuaraan Nasional Karate Tradisional Menpora Cap ke VIII pada 2020 di tingkat nasional.
Baca juga: Pemprov DKI Renovasi SMAN 96 Jakarta Berkonsep Net Zero, Telan Rp 37 Miliar
Prestasi di level internasional:
1. Satu orang siswa berhasil mengikuti KL YES Program pada 2019.
2. Dua orang siswa berhasil mengikuti kompetisi Asian Youth International Model United Nation delegates pada 2019 dan dua orang siswa pada 2020.
3. Satu orang siswa berhasil mengikuti International Civic Education Workshop pada 2020.
4. Satu orang siswa berhasil mengikuti International Education Week pada 2020.
5. Satu orang siswa berhasil mengikuti Global Competence Certificate AFS Intercultura pada 2022
6. Satu orang siswa berhasil mengikuti International Community Service Volunteers pada 2020.
7. Satu orang siswa berhasil mengikuti Verbal Commendation of UNHRC Asian Youth International Model United Nation delegates pada 2020.
8. Satu orang siswa berhasil mengikuti Program Pemuda Delegasi Indonesia berhasil diikuti oleh satu orang siswa pada 2020.