Panduan pendaftaran UTBK SNBT 2023 dapat dilihat secara rinci pada link ini.
Baca juga: Drama Pemilihan Rektor UNS, Kemendikbud Vs Majelis Wali Amanat Kampus
Peserta yang mendaftar UTBK SNBT 2023, diwajibkan untuk membayar biaya pendaftaran sebesar Rp 200.000.
Biaya yang sudah dibayarkan tidak dapat ditarik kembali dengan alasan apa pun.
Pembayaran dapat dilakukan melalui Bank Mandiri, Bank BNI, Bank BTN, Bank BRI, dan Bank BSI.
Terkait cara pembayaran UTBK SNBT 2023, Anda bisa mengikuti langkah-langkah berikut sesuai bank yang dipilih:
Tanpa pembayaran ini, Anda tidak bisa menyelesaikan pendaftaran UTBK SNBT 2023.
Baca juga: Kisah di Balik Viralnya Kado Saham Wisuda Mahasiswi UI
Para peserta wajib mengetahui tanggal-tanggal penting pelaksanaan UTBK SNBT 2023. Simak jadwal berikut:
Baca juga: Mahasiswa UMY Bisa KKN Sekaligus Umrah di Mekkah, Ini Kegiatannya
(Sumber: Kompas.com/Yefta Christopherus Asia Sanjaya | Editor: Rizal Setyo Nugroho)