5. Mengerjakan soal sesuai dengan lama waktu pengerjaan.
6. Menjawab butir soal dengan cara memilih/meng-klik opsi jawaban menggunakan mouse.
7. Peserta dapat mengubah pilihan jawaban dengan cara memilih/mengklik pilihan jawaban lain yang dianggap benar. Jawaban peserta otomatis akan terganti dengan pilihan jawaban yang terakhir.
8. Peserta dapat mengidentifikasi kelengkapan jawaban pada daftar soal di sisi kiri layar monitor. Soal-soal yang belum dijawab ditandai dengan kotak warna Putih dan soal-soal yang sudah dikerjakan ditandai dengan kotak warna Biru
9. Selama ujian berlangsung, peserta tidak diperbolehkan :
10. Apabila Peserta melakukan kecurangan pada Poin B.9 maka yang bersangkutan akan dicatat di dalam Berita Acara Pelanggaran Ujian (BAPU)
11. Aplikasi UTBK akan berhenti secara otomatis ketika waktu tes berakhir dan peserta wajib klik tombol “OK”.
Baca juga: Kemenkeu Buka Lebih dari 100 Lowongan Magang Mahasiswa D3, D4, dan S1
12. Peserta yang meninggalkan ruangan setelah memasukan Token Ujian dan karena satu dan lain hal tidak kembali lagi hingga waktu ujian berakhir, dinyatakan telah selesai menempuh ujian UTBK.
Selama ujian, peserta ujian juga disarankan menggunakan masker medis dan mentaati arahan petugas lapangan dalam penerapan protokol kesehatan dan pelaksanaan UTBK.
Sesudah mengerjakan ujian UTBK SNBT 2023